Wabah PES atau pro evolution soccer wkwk bukan. Wabah PES atau Black Death (Maut Hitam) merupakan sebuah wabah yg pernah terjadi pada pertengahan abad ke-14 (1347-1351), menimbulkan penurunan drastis pada populasi eropa serta mengubah struktur sosialnya. Kali ini membahas tentang fenomena tersebut dari awal penyebaran hingga ulasan filmnya.