Listen

Description

THE BUCKET LIST

Sahabat, hari-hari ini mulai banyak orang yang ingin segera melaksanakan segala rencana yang tertunda. Belajar dari Episode 8 dan 9 Setiap Jumat Podcast, kita diajak untuk tidak berleha-leha saat menanti pandemi ini belum reda. 

Nah, dalam Episode 10 Setiap Jumat Podcast, kita akan ngobrol bareng Kak @yesi, Romo @pablosj, dan Frater @praba.astu tentang pentingnya mengambil keputusan dengan bijak dalam “The Bucket List”.