Listen

Description

Kang Irfan dan Ustaz Aceng membicarakan "kehidupan asmara" di asrama pondok pesantren. Bagaimana para santri mengelola perasaan cinta mereka? Bagaimana pula dengan "pelet" yang kadang identik dengan "ilmu hikmah" atau "mistisisme Islam"? Bagaimana sebetulnya Islam memandang "pelet"?   Simak diskusinya di Podcastren episode kali ini.   #pelet #podcastren #pesantren