Kasus pembunuhan guru sejarah dan geografi di Perancis, Samuel Paty, menemui babak baru. Siswi yang 'mengadukan' Samuel Paty kepada ayahnya ternyata berbohong. Dengan ketegangan global yang diakibatkan oleh kejadian tersebut, plot twist yang kita lihat sekarang memperlihatkan empat persoalan penting yang mesti kita sikapi dengan sangat hati-hati. Apa saja itu? #paty #charliehebdo #islamophobia