Trik pemasaran atau marketing penjualan rumah makin ke sini makin kreatif, utamanya di media sosial. Tapi tidak menutup kemungkinan kita sebagai calon customer bakal 'ketipu' sama kata-kata manis itu. Gimana caranya supaya nggak terjebak sama kata-kata manis developer? Simak obrolannya di episode terbaru ini dengan waredpel detikProperti, Dana Adityasari!