Listen

Description

BERTEMAN SEHAT: segmen baru dari taikotalk podcast yang membahas tentang obrolan seputar sosial media dan keresahan di sosial media. Kali ini kita bahas tentang jahatnya industri kreatif yang ingin mendapatkan views besar dan obsesi tentang menjadi public figure. Awalnya baca komen ujung ujungnya ghibah juga.