Listen

Description

#SahabatMuseumBI episode terbaru podcast Museum BI kali ini akan membahas seputar Rupiah, mulai dari maknanya hingga ciri keaslian yang tersemat pada UPK75 yang baru saja diluncurkan. Dengarkan selengkapnya untuk mengetahui pada podcast ini.