Sobat Cuan, kita punya episode spesial dengan bintang tamu yang juga spesial nih!
NOAH band yang lagi ulang tahun ke-8, mampir ke studio Cuap-Cuap Cuan dan cerita soal perjalanan karir mereka, mulai dari honor pertama kali manggung sampai strategi investasi yang mereka lakoni.
Banyak insight dan hahahihi di episode bersama Ariel cs ini, cuss dengerin aja ya!