Mazmur 27: Dari Daud. TUHAN adalah terangku dan keselamatanku, kepada siapakah aku harus takut? TUHAN adalah benteng hidupku, terhadap siapakah aku harus gemetar? (1)Satu hal telah kuminta kepada TUHAN, itulah yang kuingini: diam di rumah TUHAN seumur hidupku, menyaksikan kemurahan TUHAN dan menikmati bait-Nya(4)Dengarlah, TUHAN, seruan yang kusampaikan, kasihanilah aku dan jawablah aku!27:8Hatiku mengikuti firman-Mu: "Carilah wajah-Ku"; maka wajah-Mu kucari, ya TUHAN(7,8)Sesungguhnya, aku percaya akan melihat kebaikan TUHAN di negeri orang-orang yang hidup!Nantikanlah TUHAN! Kuatkanlah dan teguhkanlah hatimu! Ya, nantikanlah TUHAN! (13,14). Mazmur ratapan ini ada di tengah kesesakan namun memperlihatkan sikap iman yang benar