Listen

Description

Di episode viralogi kali ini, Ali bawain sendirian bercerita soal pengalamannya kena Covid-19 dan mengulas soal video yang viral tentang sepasang pendaki yang kedapatan memetik bunga edelweiss, juga kabar dari beberapa basecamp gunung yang tutup.