Listen

Description

Episode baru setiap Senin | pemuda.stemi.id | Episode 181 (Nehemia 7:1-73): Pekerjaan Tuhan di dalam memulihkan umat-Nya dimulai dari pekerjaan yang kecil dan tidak berarti. Apakah pentingnya atau agungnya sekelompok orang Yahudi yang tinggal di sekitar Yerusalem dengan tembok yang penuh kerusakan dan bait yang sudah hancur? Tetapi Tuhan pelan-pelan memulihkan keadaan mereka. Jika Tuhan sendiri yang telah berjanji memulihkan Israel, maka janji ini akan sanggup Dia kerjakan meskipun dimulai dari sekelompok kecil orang. Betapa agungnya Tuhan kita!