Listen

Description

Mendengar tanah kanaan yang subur dan kaya akan susu madu, rasanya seirama dengan negara kita, INDONESIA. Negeri kita ini adalah negeri yang subur, ditanami apa saja tumbuh. Apakah kita bersyukur?