Pandemi yang kita telah lewati selama 1 tahun, bagaimana kita bisa bertahan, bagaimana perusahaan masih bisa membayar karyawan meskipun ada yang dipangkas gajinya, dan ketidakpastian yang lain, menjadi sebuah konfirmasi bahwa hidup kita itu berdasarkan kasih karunia Allah.