Listen

Description

Pernahkah kita menangis sejadi-jadinya karena pergumulan hidup yang berat? Yakinlah Tuhan kita adalah Tuhan yang kasih setiaNya tidak pernah berakhir, Ia pasti mendengar dan menjawab setiap seruan kita