Listen

Description

Sumbangan diberikan kepada orang yang kurang mampu, namun Persembahan diberikan kepada Allah yang kaya yang bahkan mampu memberkati kita. Apakah perlu kita memberikan persembahan?