Listen

Description

Yohanes 3:16

Ayat yang seharusnya sudah dihafal banyak umat Kristiani. Namun, apakah kita sudah hidup memercayai kasihNya? Di Jumat Agung ini dan seterusnya marilah kita merasakan damai sejahtera yang telah Tuhan berikan pada kita karena Tuhan mengasihi kita lebih dahulu.