Listen

Description

Sama seperti kita yang harus mengahadapi fase new normal,  Orang Yahudi di Yerusalem pun mengalami fase serupa. Keselamatan yang tadinya hanya milik Bangsa Yahudi berubah menjadi milik semua bangsa. Apakah ini hambatan atau justru kesemapatan yang harus dihadapi?