Listen

Description

Kami rasa satu episode tak akan cukup, bahkan ribuan episode sepertinya masih sulit untuk menyibak rahasia dari seorang makhluk bernama wanita. Untuk itu kami akan melanjutkan kembali pembahasan Wanita dan Rahasianya masih bersama bintang tamu (Bimacho), melanjutkan kisah masa SMPnya dan tentunya kami tetap akan berbagi kiat - kiat dan jurus jitu untuk untuk memahami wanita versi kami.