SabdaNya Menyapa kita lagi untuk menenangkan hati kita yaitu bila damai Kristus 'memerintah' hati kita yang dalam bahasa aslinya, 'memerintah' berarti Dia menjadi 'wasit' dalam sebuah pertandingan, selalu ada di tengah pertandingan hidup dan menengahi segala hal yang terjadi di dalam hidup berdasarkan kebenaranNya untuk menyatupadukan segala yang pecah, patah dan terpisah di dalam hidup, karena itu berilah hati diperintah oleh damaiNya yang bukan saja menenangkan, tapi menyenangkan hati dan memenangkan hidupĀ dalam setiap pergumulan yang sedang terjadi.