SabdaNya pagi ini menyapa kita agar melepaskan segala khawatir kepada Tuhan karena Ia sudah, sedang dan akan memelihara hidup kita.