Listen

Description

Sabda Tuhan menegaskan bahwa pertumbuhan iman tidak bisa lepas dari persekutuan dengan Tuhan dan sesama, karena iman tidak tumbuh dengan sendirinya dan tidak tumbuh sendirian saja tanpa relasi dengan Tuhan dan orang lain dalam satu tubuh, karena itu masa sulit tidak bisa dijadikan alasan untuk terus menggerutu, ataupun dalih untuk tidak bersekutu dengan Tuhan dan sesama.