Listen

Description

Sabda Tuhan tentang hikmat Tuhan dalam menjalankan relasi, mengajarkan bahwa dengan menempatkan diri di posisi orang lain dan ikut merasakan apa yang dirasakannya, kita dapat meredam diri untuk tidak lekas menuduh dan menghakimi, sehingga relasi tidak mati karena dijagai empati.