Youtt sang peraih mimpi dimasa depan! Kembali lagi nih bersama saya Eleos Theofilus dalam podcast saya yang bernama “ What’s On My Mind by ET “. Dalam sebuah bisnis yang berjalan, selain ada yang bertugas dalam bidang operasional perusahaan, pasti juga ada yang bertugas dalam bidang pemasaran dan penjaga hubungan dengan pelanggan atau yang biasa kita kenal dengan “ Customer Relations “. Peran pemasar tidak hanya seperti promosi dan sebagainya seperti dahulu kala, sekarang tugas pemasar sudah jauh lebih kompleks.
Pada Era sekarang, seorang yang mampu memasarkan produk dan jasanya dengan cangkupan paling luas dan target pasar yang benarlah yang menjadi pemenangnya. Hal tersebut lah yang harus diperhatikan oleh seorang pemasar. Seorang pemasar harus memahami kondisi pasar disekitarnya, apabila dalam cangkup perusahaan berarti harus mengenal secara mikro perusahaan tersebut, namun berbeda lagi apabila perusahaan tersebut sudah mendunia tidak hanya permasalahan mikro saja yang harus diperhatikan melainkan makro dari negara itu.
Yap, pada kesempatan kali ini saya lebih berbicara mengenai pemasaran. Seperti yang sudah saya katakan tadi tugas seorang pemasar sekarang sudah jauh lebih kompleks, mengapa? Karena bukan hanya promosi-interaksi-closing-lalu tinggal hahaha, melainkan juga harus menjaga hubungan dengan pelanggan agar pelanggan atau pengguna dari produk dan jasa tersebut menjadi loyal dan of course menjadi pembeli yang setia atau bahkan melalui pelanggan itu, usaha Eaters jadi lebih dikenal di masyarakat umum.
]Nah sekarang Eaters sudah paham kan, mengapa menjaga hubungan dengan pelanggan itu sangatlah penting yang harus terus dibina. Well, saya rasa cukup untuk trailer episode kali ini, bagi Eaters yang masih penasaran dengan materi lebih detailnya sekaligus tips ajaib nya, seperti biasa bisa langsung klik link dibawah untuk menuju ke full versi podcast saya https://anchor.fm/eleostheofilusg/episodes/4-Strategi-Relasi-Pelanggan-dan-Penjualan-ETTalks-Part-1-ef588f . See ya on my full version podcast, God Bless you ! Send your voice message here : https://anchor.fm/eleostheofilusg/message