Listen

Description

Dalam menjalani kehidupan, rasanya hampir semua orang pernah mengalami yang namanya penyesalan. Penyesalan memang selalu datang terlambat, tapi jangan sampai kita terlarut didalamnya. Jadikan sebuah penyesalan menjadi suatu pelajaran dan jangan mengulangi kesalahan yang sama. Instagram: @apasihkataremaja Email: apasihkataremaja@gmail.com Youtube: Apa Sih Kata Remaja