Listen

Description

Halo sobat sompral! Kali ini kita nambah segmen baru nih yaitu OGS (Ojol Ghost Story). Membahas tentang kejadian-kejadian ojol yang tentunya banyak banget cerita mistisnya. Dan kali ini juga kita membahas tentang cerita dari Sobat Sompral yang hampir diculik sekte aneh dan hampir jadi tumbal.