Listen

Description

Sempat kepikiran ga mau liburan ke Korea?

atau.. emang udah pernah nichh 😛

Kali ini, Kak @tabitamarbun bakal sharing pengalamannya tinggal di Korea dan gimana sih "Korean Lifestyle" yang sebenarnya itu.