Listen

Description

Apa sih arti koinonia? Di episode kali ini kami men-sharingkan pengalaman mengenali apa makna koinonia bagi kami. Sungguh penting untuk kita ketahui sebagai orang Katolik, karena merupakan bagian hidup iman kita sehari-hari.