Listen

Description

Gue gak mau di saat Revan udah nggak naksir lo, malah giliran lo yang suka dia. Lebih mudah untuk dicintai daripada mencintai, Keegan. Lebih mudah bagi lo untuk bisa membuka hati lo buat Revan, dan lo tinggal liat hasilnya.