Lirik sana lirik sini, suka iri lihat orang lebih glowing, atau lebih berprestasi. Rasanya ingin memiliki apa yang dia miliki, tapi kadang nggak mau usaha. Lho, jangan-jangan kita tuh yang suka begitu? Diem-diem memelihara iri hati. Atau temen-temen pendengar kenal sama orang yang suka iri sampe ke ubun-ubun?
Wah, jangan sampai tuh jadi kebiasan dan berujung jadi sifat kita. Apa ya kata Alkitab soal iri hati dan gimana tuh cara mengatasi nya? Yuk, langsung aja kunjungi Podcast Pasundan di Spotify dan dengerin episode kali ini!