Listen

Description

THE PREDATOR IS BACK, BABY! Kali ini kita dibawa ke abad 18 buat sebuah prequel jauh series Predator di film PREY. Ceritanya super sederhana, tapi aksi dan suspensenya top-notch. Dengerin pembahasannya di episode kali ini!