Listen

Description

Pemeriksaan Gubernur DKI Anies Baswedan terkait dugaan pelanggaran protokol kesehatan dalam hajatan pernikahan anak Imam Besar FPI Muhammad Rizieq Syihab serta perayaan Maulid Nabi Muhammad SAW di markas FPI di kawasan Petamburan, dinilai tidak tepat.

--Baca informasi lengkap dan menarik lainnya dengan mengunjungi laman koran.tempo.co