Oleh Dian Irawati Ahmad - UIN Alauddin Makassar
Ketika seorang penuntut ilmu jatuh cinta, hal pertama yang harus ia yakini adalah hal tersebut menandakan Allah meyakini ia dapat bersikap hikmah. Ketika cinta adalah fitrah yang tak dapat ditakar apalagi ditawar, fitrah itu sama sekali tidak menyurutkan semangatnya dalam belajar dan berdakwah. Comfort zone juga menuntunnya dalam kelembutan hati dengan tetap memperkukuh dirinya sebagai seorang muslimah.