Halo, Gula Gula!
Pernah mengalami ditolak penerbit? Mungkin kita belum memahami pentingnya swasunting sebelum mengirim karya ke penerbit. Di Episode ini Semut Jia akan berbagi tips swasunting dari pengalamannya selama belasan tahun menjadi editor. Yuk simak tipsnya supaya bisa menerbitkan buku yang bikin pembaca ga bisa berhenti baca buku kita.
Ada pertanyaan atau komentar? DM komunitas kami di Instagram @kaizenwritingalumni atau Twitter @kaizenalumni_.
Karena semua orang bisa menulis dan semua penulis butuh komunitas.
Tim Produksi: Produser: Rara | Asisten Produser: Natasha & Riana Koordinator Konten: Ayu & Wilis | Penulis dan Pengisi suara: @Jiaeffendie | Editor: @nirma_handewi | Tim Promo: Fitri
Musik & Efek:
Lagu Pembuka dan Penutup: Penulis, Komposer, dan Aransemen: Tami Kira | Editor Musik: Prima | Penyanyi: Girin, Kiki & Tami Kira
BGM: reflected Light by SergePavkinMusic from Pixabay
#SuaraSemut #365HariBerSuara #365HariSuaraSemut #365HBS #365HSS #Eps396 #SemutMerahKaizen #AlumniKaizenWritingDee #KomunitasSMK #SiniarIndonesia #November #PodcastIndonesia #PodcasterIndonesia #Tips #SiniarFiksi #TipsSwasunting