Listen

Description

Karena ada gameweek di midweek akhirnya kita pertama kali recording pas weekend. Ini semua demi kalian para pendengar PSJ. Dengan deadline yang singkat kita coba berbagi inspirasi pemain yang bisa dipasang pas GW13 nanti. Jangan lupa deadline Selasa jam 23.30. #SalamMinus