Listen

Description

Melanjutkan dari episode sebelumnya. Ketidakpastian membuat banyak hal perubahan. Begitu juga dengan management artis. Setiap artis memiliki keputusan masing-masing atas keadaan ini. Lalu bagaimana seorang manager menyikapi hal tersebut?

Dengarkan obrolan kami di Episode ke 71.

Dipa Andika : @dipaaa

Sulung Landung : @sulung.landung

Email : podcastdibelakanglayar@gmail.com