"andai aku diberi pilihan tentang suatu negeri. Kukatakan bahwa engkau adalah negeriku, oh kekasih hidupku. Maka hatiku yang tulus juga akan melupakanku. Jika aku tersesat di tengah jalan. Di matamu alamatku" —Faruq Juwaidah
Sebuah puisi dalam buku berjudul Di matamu alamatku karya Faruq Juwaidah
Disuarakan : Ardi Kamal Karima
.
#bacapuisi #puisi #dimatamualamatku #faruqjuwaidah #penulis #ardikamal #literasi #kehidupan #manusia