Listen

Description

Punya mimpi yang tinggi itu gak salah, mungkin sekarang kayak yang gak mungkin. Tapi apa salahnya kalau coba dulu. Gak salah kok kalo mulainya dari yang kecil dulu. Asal tekun dan teguh. Aku tahu banyak hal yang seakan enggak mendukung, tapi kamu harus tetap terus maju. SEMANGAT!