Halo keluarga HI UI! Kembali lagi dengan podcast DESIRE yang kali ini akan menceritakan tentang kehidupan akademis dan passion yang seringkali menjadi topik bahasan menarik, terlebih kalau keduanya saling bertolak belakang. Mana yang harus diprioritaskan? Lalu, apakah bisa mengimbangi keduanya? Di episode terbaru podcast DESIRE ini, kita kedatangan dua narasumber keren yang berbagi cerita soal passion mereka yang unik dan sangat jauh dari dunia HI. Hmm, penasaran? Langsung saja dengarkan sekarang!
Music arranged by: Jason Emmanuel