Listen

Description

Ngobrol bareng Maman Ron salah seorang sahabat yang kebetulan masih memiliki rumah tradisi di lombok tengah dan beliau sangat inspiratif sekali dalam melestarikan aset budaya salah satunya Rumah tradisi atau Bale Langgak