Wisnu Nugroho sempat menyambangi kota Roma, Italia pada November 2021. Wisnu Nugroho berbagi kisah tentang perjalanannya menghadapi Roma dan hiruk pikuknya. Seperti kata pepatah, “when you in Rome, do as a Roman do.” Wisnu Nugroho bersama sepeda lipat berusaha memahami kota ini dan tidak menutup ruang tersasar. Dengarkan pengalaman Wisnu Nugroho berikut ini!
MEDIO by KG Media
Instagram: https://www.instagram.com/mediobykgmedia
TikTok: https://www.tiktok.com/@mediobykgmedia
Saran dan kolaborasi: podcast@kgmedia.id