Ulin Yusron, Komisaris Indonesia Tourism Development Corporation (ITDC) berkisah tentang dirinya yang berhasil ke Bali lagi. Ulin terakhir mengunjungi Pulau Dewata pada 2000 dan setelah 19 tahun lebih akhirnya datang kembali. Bali menyuguhkan pengalaman baginya, terlebih menjadi agendanya pula untuk mengundang masyarakat berwisata ke Bali. Bahkan, aksi memberi makan monyet juga menjadi wahana Ulin memahami pola sosial bagi monyet dan melihat nilai-nilai dari situ. Dengarkan kisah Ulin Yusron berikut ini!
MEDIO by KG Media
https://linktr.ee/Siniar
Medio Saran & Kolaborasi: podcast@kgmedia.id