Di masa pandemi ini merupakan masa-masa yang sulit bagi para pengusaha...
Pengusaha harus memutar otak bagaimana cara agar tetap cuan meski ada pembatasan dari pemerintah.
Tapi, Bukan pengusaha namanya kalau tidak memanfaatkan peluang yang ada!!
Selama pandemi semua sudah berpindah ke berbasis online, tak terkecuali bisnis. Banyak pengusaha bisnis oline yang sangat cuan lohh di masa pandemi ini!
Nah, gimana sih cara bisa cuan dengan penjualan secara online? Kali ini Pak Michael Sugih (Digital entrepreneur & Content Creator) akan sharing "Tips Cuan Meningkat Di Masa Pandemi Dengan Penjualan Online"