Umur razia tilang uji emisi di Jakarta hanya bertahan sehari, Polda Metro Jaya kembali menghentikan program ini karena kebanjiran protes dari warga.