Listen

Description

Akhirnya Podcast Tidak Nyaman kembali setelah libur sebulan. Mohon maaf kami tidak ingin mengurangi nilai ibadah kami yang sudah sangat sedikit dengan tidak menahan kata kata sampah keluar dari mulut kami. Tidak lupa kami mengucapkan mohon maaf lahir dan batin apabila di setiap episode lalu Podcast Tidak Nyaman (yang sudah dihapus) terdapat kata kasar dan menyinggung. Di episode selanjutnya kami akan tetap nyampah karena tentu saja sampah - sampah bila tidak dikeluarkan akan menimbulkan rasa tidak nyaman dan untuk itulah podcast ini dibuat. Selamat mendengarkan meski tidak nyaman...!!! :'D