Woooo... sebagian besar anak-anak pasti menyukai ice cream. Dingin, berbagai rasa ada di sana, lembut..wah asyik dech pokoknya kalau makan ice cream. Kalian yang paling suka rasa apa? Tahu nggak asal usul ice cream? Nah, kali ini kita akan mendapatkan informasinya termasuk adanya ice cream termahal di dunia. Ayo kita dengarkan renungan hari ini.