Listen

Description

"Saya baru suka baca buku. Sebaiknya buku apa yang saya baca dulu? Ada rekomendasi?" Pertanyaan ini datang dari Oka di Bali yang rasanya bisa mewakili pertanyaan serupa dari teman-teman Kepo Buku lainnya. Kita mencoba untuk menjawabnya dalam episode kali ini. :)

_________

Credits: 

- Kepo Buku tidak berafiliasi dengan penerbit manapun. 

- Musik latar: "Rainbows" oleh Kevin MacLeod (incompetech.com). Licensed under Creative Commons: By Attribution 3.0 License