Apa yang harus dilakukan kalau kita menemukan orang kecelakaan? Atau orang pingsan? Atau orang tenggelam? Kadang kita bingung toh mau bikin apa? Padahal kalau kita bisa memberikan pertolongan darurat mungkin saja kita bisa menyelamatkan nyawa orang lain.
Di episode ini, bapak-bapak dan om-om ini berbagi cerita dari seorang nakes tentang bagaimana cara memberikan pertolongan pertama pada situasi darurat yang biasa kita temukan di sekitar kita.
Episode ini bukan cuma daging semua, tapi ada juga paru, hati, limpah, jantung, usus, babat, sekalian sama bumbunya.
Jangki lupa juga untuk follow IG @podcastceritamks di.
Pakarammulamiiii!