Listen

Description

KILAS KABAR NUSANTARA. Sejumlah peristiwa penting yang telah kami rangkum hari Minggu, 2 Januari 2022.

Teman Bus Makassar | Surat Edaran Bupati Gunung Kidul | Mesjid 99 untuk Ramadhan

Makassar

(00:52) Pemerintah Provinsi Sulawesi Selatan segera mengoperasikan kembali Teman Bus Trans Mamminasata dengan syarat pemangkasan rute.

Yogyakarta

(01:52) Berdasarkan Surat Edaran Bupati Gunung Kidul,  No. 443 / 6257, maka pada malam pergantian tahun akan diterapkan Penutupan Semua Alun2 serta lapangan Sewilayah Gunung Kidul per tanggal 31 Desember - 1 Januari 2022

Makassar

(02:31) Masjid 99 Kubah yang terletak di Kawasan CPI Makassar siap digunakan untuk ibadah pada bulan Ramadan 2022 mendatang.

Kontributor:

Sonora Yogyakarta - Salmon Alexander Zacharias

Smart Makassar: News Anchor - Emil Fariz | Reporter - Dian Mega Safitri

Saran dan kolaborasi: podcast@kgmedia.id