Listen

Description

Kemenag Sulsel: Kuota Jemaah Haji Sulsel Belum Diketahui | Tinjau Bahan Pokok di Pasar, Gubernur Sumsel : Tidak Ada Gejolak Harga

KILAS KABAR NUSANTARA. Sejumlah peristiwa penting yang telah kami rangkum hari Rabu, 30 Maret 2022.

MAKASSAR

(00:37) Kantor Kementerian Agama Sulsel hingga kini belum bisa memastikan jumlah kuota jamaah haji jika ada pemberangkatan tahun ini.

PALEMBANG

(01:22) Menjelang bulan suci Ramadhan 2022, Gubernur Sumatera Selatan, Herman Deru memastikan tidak ada gejolak harga terhadap pasokan sembako yang terjadi di pasar tradisional.

Kontributor:

Smart FM Makassar - News Anchor: Emil Fariz, Reporter: Dian Mega Safitri

Sonora Palembang - News Anchor : Endah, Reporter : Fernando Oktareza