Listen

Description

Take-Ons episode ke-25 bersama Jerry, Dex, dan Rossi, membahas soal ‘single pivot vs double pivot’ yang cukup menarik. Soalnya, akhir pekan kemarin para pendukung Manchester United kesal melihat Scott McTominay dan Fred masih jadi double pivot mereka. Padahal sudah pakai double pivot, tapi masih aja bocor tengahnya.